Ticker

6/recent/ticker-posts

Tips belajar design dengan cepat


 

Hai sobat jagad masih bingung cara belajar design dengan cepat gimana kali ini saya akan share tips kepada kalian. Selamat membaca


1. Banyak eksplorasi

Dalam hal ini hal yang kamu bisa lakukan adalah membaca blog, kemudian artikel mengenai desain, bisa juga menonton ataupun melihat vlog yang bertemakan desig. Semakin banyak kamu mengekplorasi maka semakin luas dan semakin banyak wawasan dan pengetahuan kamu mengenai design. wawasan dan pengetahuan yang telah kamu dapatkan itu sangat berguan untuk diterapkan kedalam design kamu itu sendiri

2. Tutorial

Banyak belajar melalui tuttorial yang ada baik itu berupa tulisan di blog ataupun video di youtube. Usahakan fokus di satu bidang misal, bidang logo, user interface. Situs situs yang luar juga banyak seperti treehouse ataupun skillshare  ataupun udemy.com. Setelah menonton tutorial langsung saja diprakterkan dan memperbanya jam terbang.

3. Komunitas

Komunitas yaitu  grub dimana para designer berkumpul , kalau di facebook itu misalkan 99 design cominity atau indonesian graphic designer.. Situs tersebut merupakan situs portofolio, kamu juga bisa mengupload design kalian disana, meminta saran dari teman designer yang ada disana. komunitas itu juga sering mengadakan meet up dan kamu juga dapat hadir untuk bisa mendapatkan pengalaman pengalaman dari mereka

4. Modifikasi design

Kamu menjiplka design orang dan modifikasi design tersbut seperti menambahkan, merubah sesuai keingginan mu sendiri. hal ini sanagat berguan bagi kamu untuk mencari referensi dan ide ketika kamu bingung dalam membuat design. 

Posting Komentar

0 Komentar