JagadMedia - Halo Sobat Jagad! Kali ini aku bakal ngebahas mengenai bangunan aneh tapi unik yang ada di penjuru dunia nih. Sebelumnya dapat kita tau bahwa bangunan sendiri merupakan struktur buatan manusia yang terdiri dari atap maupun dinding yang didirikan disuatu tempat dan tentunya secara permanen. Struktur buatan manusia tentunya beragam dan pastinya unik-unik karena manusia sendiri mempunyai berbagai macam ide untuk dituangkan. Mau tau kan bangunan apa saja? Yuk langsung kita bahas
1. National Fisheries Development Board - Hyderabad, India
Gedung
seperti ikan diatas ini merupakan gedung dari kantor regional Badan Pengembangan Perikanan
Nasional India. Gedung ini sendiri dibangun pada tahun 2012
2. The Dubai Frame - Dubai, United Arab Emirates
Biasanya
sebuah frame photo/Pigura Foto hanya dapat kita lihat di studio
fotografer, galeri ataupun penjual pigura tersebut. Tapi bagaimana jika pigura
tersebut dijadikan sebuah bangunan? Yap, itu benar benar terjadi di Dubai, UAE
dimana gedung bernama Dubai Frame membingkai indahnya kota Dubai.
3. Nativity of the Giraffe -
Paris, France
Bagaimana
jika jerapah yang biasanya kita lihat di taman safari kini berubah menjadi
sebuah gedung unik. Gedung yang dirancang oleh Hondelatte Laporte Architectes
pada tahun 2012 ini digunakan sebagai tempat penitipan anak . Sang perancang
terinspirasi agar imajinasi dan kreativitas anak-anak yang menghadiri pusat
tersebut.
4. Cube House - Rotterdam,
Netherlands
Dirancang
dengan konsep “ hidup sebagai atap perkotaan “ oleh arstitek Piet Blom gedung
yang memiliki kemiringan 45 derajat ini digunakan untuk mengoptimalkan ruang
dan meningkatkan distribusi ruangan di dalamnya.
Gimana?
Unik-unik bukan? Kreatifitas manusia memang selalu tanpa batas gaess, sampai jumpa
di artikel selanjutnya :D !
0 Komentar